Halaman

Kamis, 14 Februari 2013

TVXQ dan Sub Unit SNSD Sabet Album of the Year Gaon Awards 2013



WowKeren.com - , , (sub unit ) maupun sukses membawa pulang penghargaan bergengsi Album of the Year di ajang Gaon Chart K-Pop Awards 2013, Rabu (13/2). mengucap rasa bangganya meraih penghargaan berkat album TVXQ, "Catch Me".

Album tersebut sudah terjual 120 ribu copy dan menduduki peringkat pertama di kuartal ke-4 chart musik Gaon. Sayangnya, berhalangan hadir karena masalah kesibukan kerja. Yunho pun naik ke atas panggung untuk mewakili rekannya itu.

"Aku sebenarnya ingin berada di atas panggung bersama Changmin. Tapi karena jadwalnya, aku harus datang ke sini sendirian," sahut Yunho. "Aku ingin mengucap terima kasih pada agensi dan staf kami. Aku juga mempersembahkan penghargaan ini untuk fans."

Bukan hanya boyband maupun girlband, para penyanyi solo seperti , maupun juga meraih penghargaan di Gaon Chart K-Pop Awards 2013. Produser ataupun komposer juga mendapat kesempatan menyabet anugerah penghargaan di ajang ini.

Berikut ini daftar pemenang Gaon Chart K-Pop Awards 2013:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar